Yang namanya faktor genetika itu tidak bisa dibohongin, kadang dengan gen itulah kita melihat idol dan keluarganya emang cantik atau ganteng ganteng. Apalagi kalau gen itu malah menurunkan bakat yang ada, misalnya artis K-Pop idol yang bersaudara sama-sama jago nyanyi dan nari. Berikut adalah 5 idol K-Pop bersaudara 1. Song Minho (WINNER) dan Song Dana (New F.O) Minho sering sekali memamerkan foto dengan adik kandungnya yang bernama Song Dana. Ternyata Dana ini merupakan seorang idol yang debut pada tahun 2011 bersama girlband New F.O. Umur mereka hanya berjarak 1 tahun, makanya keduanya terlihat seperti sahabat. 2. Baro (B1A4) dan Cha Yoonj (I) Cha Yoonji atau dikenal dengan I ini adalah seorang yang memulai debutnya pada awal tahun 2017. Nah, di beberapa program Baro pernah mengatakan kalau dia mempunyai adik perempuan yang usianya 4 tahun lebih muda dari dia. Dia menagtakan bahwa adiknya punya personality yang baik dan peduli sama orang lain. Yoonji nggak per...